Sabtu, 15 Juni 2013

Gelang dan Topi

     Hani, adalah perempuan cantik dengan rambut nya yang hitam panjang. Dia juga baik.
     "Hani, makan dulu sayang. " Kata nenek sambil membawakan 2 teh hangat Dan Roti isi telur. "Iya nek" jawabku. Aku lagi berlibur di rumah nenek. makanya aku harus bersenang senang untuk sepuas nya main di Green Hill.
    Aku sangat suka perumahan yang bernuansa alam. Di Green Hill ada sungai yang jernih, bukit hijau yang luas dan taman bunga yang indah.
    Aku melahap semua makanan ku.' Enak juga ya roti isi telur' kataku dalam hati. "Emmm, hani, setelah kamu makan ikut nenek ke kamar yuk" ajak nenek.
    Aku hanya mengangguk. Setelah selesai makan . Aku ikuti perintah nenek. Tap! Aku melangkahkan kan kaki ku ke kamar nenek. Sreettt!! Pintu pun terbuka.
   "Ada apa nek?" Tanya ku memulai pembicaraan. "Ini adalah Gelang berlian . Ini harta yang berharga buat nenek. Nenek akan memberikannya kepadamu :)" ucap nenek lembut .
    Aku terbelalak kaget. "Bukannya gelang itu adalah gelang ratu pajajaran?" Tanya ku penasaran. "Iya, itu benar hani. Makannya kamu harus menjaga nya baik- baik. Gelang itu cukup oleh siapa pun. Dan tidak bakal hilang." Jelas nenek.
    Dan apa lagi nenek memberikan ku topi rajutan yang begitu indah. Dan ada berlian berlian cantik yang menghiasi topi rajutan ini. Aku sangat menyukainya.
   'Baik lah nek! Aku akan jaga gelang ini dengan baik. Dan akan ku pakai slalu topi dan gelang ini nek :)' Ucap ku dalam hati.
    Semenjak aku memakai gelang itu. Rasanya jadi percaya diri. Topi nya juga selalu memberikan kehangatan untuk ku. Aku harus menjaga gelang ini dan topi ini dengan baik baik , karena gelang ini adalah harta warisan yang sangat berharga. Dan topi rajutan berlian buatan nenek yang paliinnngggg berharga :) .
  " Nenekkk!! Makasih banyak :')" kataku sambil memeluk nenek. "Iya hani, sama-sama :)" jawab nenek.
...
    "Kakek :)" sapaku. "Hai , hana" jawab kakek. "Kakek lagi ngapain?" Tanya ku. "Ohh, kakek akan memarut kelapa dengan alat baru buatan kakek. " Jawab kakek . " Wah! Kakek hebat!!" Puji ku.
    Pemarut kelapa itu memang aneh. Seperti terbuat dari kayu. Dan untuk memarut nya pun memakai pedal kaya naik sepeda.
    Aku bangga mempunya kakek dan nenek yang hebat !! Dan sayaanggg pada cucu serta anak nya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar